Kehadiran internet di tengah-tengah kehidupan ini telah mengubah kebiasan salah satunya kebiasaan dalam berbelanja. Kini anda tidak perlu pergi ke pasar untuk mecari sesuatu yang anda inginkan, karaena sekarang jamannya internet cukup duduk sambil ngopi anda dapat membeli barang yang kamu inginkan tanpa perlu berepo-repot. Meski keliatan sangat menjanjikan pengalaman berbelanja yang sangat nyaman, Belanja Online Aman, berbelanja secara online juga perlu ketelitian dan kecermatan agar mengindari sesuatu yang tidak di inginkan. Karena tentu pasti ada saja oknum-oknum yang memanfaatkan keadaan untuk mencari keuntung secara tidak halal. Alhasil jika itu terjadi kamu hanya memberi uang kepada mereka secara cuma-cuma. Baca juga mengenai Cara Belanja di Tokopedia Dengan Transfer, Cara Cek Resi Bukalapak Tanpa Login, dan Cara Cek Resi Barang JNE.
Keamanan saat berbelanja online merupakan suatu hal yang harus kita perhatikan ketika anda ingin membeli produk atau barang secara online. Dengan berbagai kemudahan yang ditawarkan dengan adanya transakis online ini tetap saja belanja online memiliki resiko yang harus kita waspadai bersama, apa yang ingin anda beli? dari siapa barang tersebut anda beli? dan bagaiman ada melakukan pembayaranya?
Saat anda menggunakan device atau gadget yang di gunakan untuk membeli barang juga perlu di jaga keamanannya agar smartphone yang kita miliki tidak dapat di susupi aplikasi jahat atau di bobol kemanannya. Berikut saya akan memberikan tips keamanan yang dapat kita terapkan agar menjaga device anda tetap secure :
- Pastikan gadget anda bebas dari malware dan virus-virus jahat lainya
- Update selalu perangkat gadget anda.
- Gunakan username dan kata sandi yang kuat untuk setiap akun yang anda miliki.
- Buatlah kata sandi yang terdiri dari huruf besar, kecil, angka dan simbol. Tulis ke dalam catatan rahasiamu agar tidak lupa.
Belanja Online Aman sebenarnya dapat membawa manfaat yang besar dan menyenangkan jika dilakukan dengan cermat dan tepat, tidak kalah dengan mendapatkan kepuasan jika anda membeli barang di toko konvensional. Sama seperti berbelanja pada umumnya, online shop juga mempunyai persaingan harga terhadap sesama kompetitornya. Jadi bandingkan selalu harga-harga di setiap online shop agar kamu mendapatkan harga yang terbaik, aman dan menyenangkan.
Setelah saya memberikan tips keaman dalam menjaga gadget anda tetap secure seperti yang telah saya jelaskan diatas, sekarang saatnya saya akan memberikan tips cara belanja online aman :
1. Rekening Bersama (Rekber)
Agar belanja anda menjadi aman serta bebas dari penipuan gunakanlah rekening bersama (rekber). Karena menggunakan fitur tersebut pembayaran yang anda lakukan baru di teruskan ke pihak penjual setelah barang yang anda inginkan telah di teriman dengan aman dan selamat. Lewat fasilitas rekber anda terbebas dari penipuan, terutama penipuan terhadap nomor rekening palsu dan barang yang tidak di kirim. Baca juga mengenai Cara Belanja di Tokopedia Bayar Ditempat.
2. Berikan informasi secukupnya
Ketika sedang membeli barang tentu pasti anda akan di mintai informasi pribadi terkait nama, alamat, nomer telepon, alamat email dll. Terkadang ada juga oknum jahat yang akan meminta informasi lebih alih-alih sebagai persyaratan pengiriman. Cukup berikan informasi yang sewajarnya yang di perlukan, jika anda menemukan online shop yang meminta informasi lebih hindari dan carilah online shop lainnya.
3. Simpan Detail Transaksi
Saat berbelaja pastilah anda akan mendapatkan berbagai informasi detail mengenai barang yang anda beli mulai dari jumlah, warma, harga, nomer invoice dan nomor resinya. Simpan baik-baik informasi agar suatu ketika jika terjadi masalah mengenai transaksimu, anda mempunyai bukti yang konkret yang bisa di pertanggung jawabkan.